Harga Burung Kicauan November 2017 di Yogyakarta
Informasi penting bagi Anda kicaumania Yogyakarta yang ingin berburu burung kicauan di pasar burung setempat. Untuk bulan November ini, ada sedikit perubahan harga untuk beberapa jenis burung kicauan yang umum dijual di pasar burung.

Berdasarkan informasi dari rekan sesama kicaumania Jogja, harga burung kicauan bulan November di Yogyakarta sangat dipengaruhi oleh musim hujan seperti sekarang sehingga harga cenderung mengalami penurunan. Namun sejumlah jenis burung kicauan lainnya justru ada juga yang mengalami kenaikan mengingat jumlah pecinta burung jenis ini semakin banyak.

Untuk lebih jelasnya berikut daftar harga burung kicauan terbaru November 2017 di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya:
  • Harga Burung Strawberry Finch - Rp 100.000 sepasang
  • Harga Burung Zebra finch - Rp 400.000 sepasang
  • Harga Burung Pleci Black Capped Bakalan belum bunyi - Rp 180.000
  • Harga Burung Pleci Black Capped Bakalan bunyi - Rp 350.000 ke atas
  • Harga Burung Pleci Auriventer Bakalan belum bunyi - Rp 125.000 s.d Rp 150.000
  • Harga Burung Pleci Auriventer Bakalan bunyi - Rp 200.000 ke atas
  • Harga Burung Cucak Hijau Mini Bakalan belum bunyi - Rp 150.000
  • Harga Burung Cucak Hijau Mini Bakalan sudah bunyi - Rp 250.000 ke atas
  • Harga Burung Cica Kopi Bakalan belum bunyi - Rp 75.000
  • Harga Burung Cica Kopi Bakalan sudah bunyi - Rp 150.000 ke atas
  • Harga Burung Cucak Kerinci Bakalan - Rp 175.000
  • Harga Burung Cucak Kerinci Bakalan bunyi - Rp 250.000 ke atas
  • Harga Burung Cucak Biru Bakalan belum bunyi - Rp 350.000
  • Harga Burung Cucak Biru Bakalan bunyi - Rp 700.000 ke atas
  • Harga Burung Cucak Kombo Bakalan belum bunyi - Rp 40.000
  • Harga Burung Cucak Kombo Bakalan bunyi - Rp 400.000 ke atas
  • Harga Burung Nuri Bakalan belum dilatih - Rp 500.000 keatas
  • Harga Burung Nuri Bakalan sudah dilatih - Rp 1.500.000 ke atas
  • Harga Burung Jalak Uren Bakalan hutan - Rp 500.000 s.d Rp 550.000
  • Harga Burung Jalak Uren Bakalan hutan bunyi - Rp 700.000 s.d Rp 800.000
  • Harga Burung Sirtu Bakalan hutan - Rp 25.000 s.d Rp 50.000
  • Harga Burung Sirtu Bakalan hutan bunyi - Rp 200.000 ke atas
  • Harga Burung Trotokan Bakalan - Rp 35.000
  • Harga Burung Trotokan Bakalan Bunyi - Rp 150.000 ke atas
  • Harga Burung Parkit Albino dan Lutino Mata Merah - Rp 100.000 s.d Rp 150.000 sepasang
  • Harga Burung Parkit Biasa sepasang - Rp 65.000 s.d Rp 100.000
  • Harga Burung Parkit Impor sepasang - Rp 800.000 (anakan), Rp 1.500.000 (dewasa)
  • Harga Burung Tengkek Buto Bakalan - Rp 1.250.000 s.d Rp 1.500.000
  • Harga Burung Prenjak Bakalan belum bunyi - Rp 15.000
  • Harga Burung Prenjak Bakalan bunyi - Rp 50.000
  • Harga Burung Sulingan Gunung Bakalan hutan belum bunyi - Rp 300.000
  • Harga Burung Sulingan Gunung Bakalan hutan bunyi - Rp 450.000 s.d Rp 500.000
  • Harga Burung Sulingan Guntung Bakalan hutan (anakan) - Rp 500.000
  • Harga Burung Cucak Hijau Bakalan hutan (belum bunyi) - Rp 600.000
  • Harga Burung Cucak Hijau Bakalan hutan (sudah bunyi) - Rp 1.200.000 s/d Rp 1.500.000
  • Harga Burung Blackthroat Anakan umur 1 bulan - Rp 900.000
  • Harga Burung Blackthroat Indukan sepasang siap kawin - Rp 3.000.000
  • Harga Burung Blackthroat Bahan belum siap kawin sepasang - Rp 1.800.000
  • Harga Burung Lovebird hijau kepala biru/merah dakocan (anakan) - Rp. 200.000,
  • dewasa Rp. 500.000.
  • Harga Burung Lovebird pastel hitam, putih, kuning anakan - Rp. 500.000, dewasa Rp. 800.000
  • Harga Burung Lovebird kepala olive dan emas anakan - Rp. 450.000, dewasa Rp.750.000.
  • Harga Burung Lovebird albino mata hitam anakan - Rp. 600.000, dewasa Rp. 800.000
  • Harga Burung Lovebird albino mata merah anakan - Rp. 800.000, dewasa Rp. 1.000.000.
  • Harga Burung Lovebird lutino mata hitam anakan - Rp. 700.000, dewasa Rp. 900.000.
  • Harga Burung Kenari AF Yorkshire anakan - Rp. 300.000 s.d Rp 400.000
  • Harga Burung Kenari Border anak - Rp 800.000, dewasa (betina atau jantan) Rp. 1.500.000
  • Harga Burung Kenari F1 Yorkshire anakan - Rp. 1.200.000
  • Harga Burung Kenari F2 Yorkshire anakan - Rp. 2.400.000 - Rp 2.800.000
  • Harga Burung Kenari lokal bakalan bond - Rp. 200.000
  • Harga Burung Kenari lokal bakalan hijau - Rp. 175.000
  • Harga Burung Kenari lokal bakalan kuning - Rp. 225.000
  • Harga Burung Kenari lokal bakalan orange/sunkis - Rp. 250.000 ke atas
  • Harga Burung Kenari lokal bakalan putih - Rp. 250.000
  • Harga Burung Kenari red intensif jantan - Rp. 1.500.000, betina Rp 1.000.000
  • Harga Burung Kenari Yorkshire betina - Rp. 4.000.000 s.d Rp 6.000.000
  • Harga Burung Kenari Yorkshire jantan - Rp. 4.500.000 s.d Rp 10.000.000
Demikian harga burung kicauan terbaru bulan November wilayah Jogja, harga tersebut merupakan harga rata-rata burung yang dijual dipasar burung sekitarnya Jogja. Sedangkan daftar harga burung diatas bisa juga sebagai pembanding untuk harga burung wilayah di luar Yogyakarta.
    Axact

    KAOS DISTRO

    KAOS DISTRO adalah blog membahas tentang cara pembuatan Kaos Distro sampai bagaimana cara menjual Kaos Distro Online maupun offline, Silakan cari arti www.kaosdistro.web.id..Terima Kasih telah berkunjung di blog sederhana ini, Jika antum PRODUSEN KAOS DISTRO MAU KERJASAMA SILAKAN KONTAK NO TLP YANG ADA DI WWW.KAOSDISTRO.WEB.ID

    Post A Comment:

    0 comments: