Burung kenari merupakan salah satu burung kicauan yang cukup banyak peminatnya dan patut dimiliki oleh setiap kicaumania. Burung yang memiliki postur tubuh mungil serta memiliki suara yang khas ini tidak bisa dianggap remeh. Diberbagai kontes burung, kenari sering diikutsertakan dalam kontes dan tidak jarang pulang memenangi kontes-kontes burung kicauan.
Selain itu burung kenari juga memiliki harga yang cukup bagus dipasaran. Untuk kenari jenis lokal saja, harga burung kenari ini bisa berada di kisaran harga 200 ribuan perekor. Sedangkan yang termahal seperti Lanchasire dan Yorkshire bisa mencapai 10 jutaan perekor.
Harga fantastis tersebut belum lagi jika burung kenari sudah pernah memenangi kontes-kontes burung kicauan, harga kisaran tersebut bisa menjadi berkali-kali lipat untuk seekor burung imut seperti ini.
Selengkapnya, silahkan lihat daftar harga burung kenari terbaru bulan November 2017 berikut ini:
Selain itu burung kenari juga memiliki harga yang cukup bagus dipasaran. Untuk kenari jenis lokal saja, harga burung kenari ini bisa berada di kisaran harga 200 ribuan perekor. Sedangkan yang termahal seperti Lanchasire dan Yorkshire bisa mencapai 10 jutaan perekor.
Harga fantastis tersebut belum lagi jika burung kenari sudah pernah memenangi kontes-kontes burung kicauan, harga kisaran tersebut bisa menjadi berkali-kali lipat untuk seekor burung imut seperti ini.
Selengkapnya, silahkan lihat daftar harga burung kenari terbaru bulan November 2017 berikut ini:
- Harga Burung Kenari Gloster Anakan/Bakalan - Rp. 550.000
- Harga Burung Kenari AF Yorkshire Anakan/Bakalan - Rp. 500.000 s/d Rp. 300.000
- Harga Burung Kenari Lokal Orange Anakan/Bakalan - Rp. 400.000 s/d Rp. 300.000
- Harga Burung Kenari Lokal Putih Anakan/Bakalan - Rp. 300.000
- Harga Burung Kenari Lokal Hijau Anakan/Bakalan - Rp. 200.000
- Harga Burung Kenari Lokal Bond Anakan/Bakalan - Rp. 200.000
- Harga Burung Kenari Lokal Kuning Anakan/Bakalan - Rp. 200.000
- Harga Burung Kenari Taiwan Betina - Rp. 550.000
- Harga Burung Kenari Holland Mix - Rp. 650.000 s/d Rp. 350.000
- Harga Burung Kenari Lizard Anakan - Rp. 650.000
- Harga Burung Kenari Red Frost - Rp. 750.000 s/d Rp. 450.000
- Harga Burung Kenari Red Intensif Betina - Rp. 1.000.000
- Harga Burung Kenari Lizard Dewasa - Rp. 1.000.000
- Harga Burung Kenari Border Anakan - Rp. 900.000
- Harga Burung Kenari Phaeo - Rp. 900.000 s/d Rp. 700.000
- Harga Burung Kenari Taiwan Jantan - Rp. 800.000
- Harga Burung Kenari Fancy - Rp. 1.500.000 s/d Rp. 500.000
- Harga Burung Kenari Gloster - Rp. 1.500.000 s/d Rp. 500.000
- Harga Burung Kenari Agate - Rp. 1.500.000 s/d Rp. 450.000
- Harga Burung Kenari Mozaic - Rp. 1.300.000 s/d Rp. 500.000
- Harga Burung Kenari Frill - Rp. 1.550.000
- Harga Burung Kenari F2 Yorkshire Anakan - Rp. 2.500.000 s/d Rp. 3.000.000
- Harga Burung Kenari Spanish Timbardo - Rp. 2.000.000 s/d Rp. 5.000.000
- Harga Burung Kenari Goldfinch - Rp. 2.000.000 s/d Rp. 1.000.000
- Harga Burung Kenari F1 Yorkshire Anakan - Rp. 1.500.000
- Harga Burung Kenari Border Dewasa (Jantan/Betina) - Rp. 1.600.000
- Harga Burung Kenari Red Intensif Jantan - Rp. 1.600.000
- Harga Burung Kenari Giant Crested - Rp. 5.000.000 s/d Rp. 1.500.000
- Harga Burung Kenari Norwich - Rp. 3.000.000 s/d Rp. 1.500.000
- Harga Burung Kenari Yorkshire Betina Lokal/Impor - Rp. 6.500.000 s/d Rp. 4.500.000
- Harga Burung Kenari Lanchasire Betina Lokal/Impor - Rp. 8.000.000 s/d Rp. 5.500.000
- Harga Burung Kenari Lanchasire Jantan Lokal/Impor - Rp. 8.000.000 s/d Rp. 5.000.000
- Harga Burung Kenari Yorkshire Jantan Lokal/Impor - Rp. 10.000.000 s/d Rp. 4.500.000
Demikianlah daftar harga burung kenari terlengkap terbaru bulan November 2017 yang kami bagikan, harga tersebut merupakan kisaran harga burung yang ada dibeberapa lokasi pasar burung yang ada di wilayah Jakarta dan juga dari referensi dari penjual burung kicauan yang ada di komunitas kicaumania.
Post A Comment:
0 comments: